Detail Cantuman

Image of FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN IMPLEMENTASI POSYANDU BALITA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KELURAHAN WULUNGKECAMATAN RANDUBLATUNGKABUPATEN BLORA

Skripsi D IV

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN IMPLEMENTASI POSYANDU BALITA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KELURAHAN WULUNGKECAMATAN RANDUBLATUNGKABUPATEN BLORA

XML

Covid 19 saat ini dikategorikan WHO sebagai wabah dan telah berpengaruh di berbagai sektor salah satunya yaitu mengenai kegiatan posyandu balita. Sedangkan Posyandu merupakan bentuk upaya kesehatan terpadu , sehingga keberadaan posyandu sangat penting dan harus tetap terselenggara pada masa pandemi covid- 19.
Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui faktor- faktor yang berhubungan dengan implementasi posyandu balita pada masa pandemi covid-19 Di Kelurahan Wulung Kecamatan Randublatung Kabupaten Blora.
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain studi cross sectional yang dilakukan di Kelurahan Wulung. Populasi penelitian adalah kader posyandu balita Kelurahan Wulung. Pengambilan sampel menggunakan total sampling sebanyak 40 kader.
Hasil penelitian diperoleh kader dengan sumber daya baik sebanyak 22 orang (55 % ) , kader dengan kemampuan komunikasi yang baik yaitu sebanyak 29 orang ( 72,5 % ), kader dengan sosial ekonomi dibawah UMK sebanyak 21 orang ( 52,5 % ) dan kader dengan implementasi posyandu baik sebanyak 19 orang ( 47,5 % ) . Dengan uji Chi square hasil penelitian menunjukan ada hubungan sumber daya manusia (? value 0,027), komunikasi antar kader posyandu (? value 0,003), sosial ekonomi kader ( p value 0,12 ) dengan implementasi posyandu balita pada masa pandemi covid-19.
Dari hasil penelitian diketahui bahwa kader dengan kategori implementasi posyandu baik adalah 47,5% maka diharapkan kader senantiasa menjadi contoh yang baik bagi masyarakat dengan tetap mematuhi protokol kesehatan salah satunya dalam penyelenggaraan posyandu balita pada masa pandemi covid-19. Puskesmas Randublatung hendaknya melakukan pembinaan kepada kader secara rutin. Diharapkan penelitian ini dapat menjadi referensi bahan penelitian selanjutnya. Peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian lebih mendalam tentang faktor- faktor yang berhubunga dengan implementasi posyandu balita.


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
YUDHA INDRAS WARA
Pengarang
YUDHA INDRAS WARA - Pengarang Utama
Runjati - First Advisor
TRIANA SRI HARDJANTI, M.Mid - Second Advisor
NIM
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
xiv + 99p.: 21 x 30cm.
Dilihat sebanyak
845
Penerbit DIV Kebidanan Semarang : Semarang.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
YUDHA INDRAS WARA. (2021).FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN IMPLEMENTASI POSYANDU BALITA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KELURAHAN WULUNGKECAMATAN RANDUBLATUNGKABUPATEN BLORA().Semarang:DIV Kebidanan Semarang

YUDHA INDRAS WARA.FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN IMPLEMENTASI POSYANDU BALITA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KELURAHAN WULUNGKECAMATAN RANDUBLATUNGKABUPATEN BLORA().Semarang:DIV Kebidanan Semarang,2021.Skripsi D IV

YUDHA INDRAS WARA.FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN IMPLEMENTASI POSYANDU BALITA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KELURAHAN WULUNGKECAMATAN RANDUBLATUNGKABUPATEN BLORA().Semarang:DIV Kebidanan Semarang,2021.Skripsi D IV

YUDHA INDRAS WARA.FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN IMPLEMENTASI POSYANDU BALITA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KELURAHAN WULUNGKECAMATAN RANDUBLATUNGKABUPATEN BLORA().Semarang:DIV Kebidanan Semarang,2021.Skripsi D IV



Dirujuk oleh 0 dokumen