Detail Cantuman

Image of ANALISIS INFORMASI ANATOMI ROTATOR CUFFMRI SHOULDER DENGAN BLADE PADA SEKUENT1 FSE

Skripsi D IV

ANALISIS INFORMASI ANATOMI ROTATOR CUFFMRI SHOULDER DENGAN BLADE PADA SEKUENT1 FSE

XML

Rotator cuff berfungsi menjaga stabilitas sendi glenohumeral dengan menarik humerus ke arah scapula. Rotator cuff dapat dievaluasi dengan pemeriksaan MRI shoulder menggunakan sekuen T1 FSE dengan durasi scan yang singkat dan teknik BLADE dapat diterapkan sehingga waktu scaning menjadi lebih singkat dan informasi anatomi yang lebih baik. Namun T1 BLADE hanya diterapkan untuk pemeriksaan MRI organ lainnya. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui perbedaan informasi citra anatomi rotator cuff pada MRI shoulder antara sekuen T1 FSE dengan dan tanpa BLADE dan mengetahui skuen yang terbaik dengan waktu scanning singkat.
Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan pendekatan eksperimen, Membandingkan informasi citra anatomi rotator cuff MRI Shoulder T1 FSE dengan dan tanpa BLADE potongan koronal. Sampel 10 voluntir. Responden penelitian terdiri dari 3 Radiolog menilai kejelasan informasi anatomi rotator cuff yaitu, muskulus supraspinatus, infraspinatus, subscapularis, dan teres minor, Analisis data dengan uji Cohen’s Kappa, dan uji Wilcoxon serta positif dan negatif rank Wilcoxon.
Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan informasi anatomi rotator cuff T1 FSE dengan dan tanpa BLADE potongan koronal MRI Shoulder dengan p-value 0,005 (p-value< 0,05). Keseluruhan T1 FSE BLADE menghasilkan informasi citra anatomi lebih optimal dari T1 FSE dengan nilai positif dan negative rank T1 FSE dengan dan tanpa BLADE 5,50 dan 0,00. T1 FSE BLADE lebih optimal memperlihatkan anatomi rotator cuff sehingga T1 FSE BLADE merupakan sekuen yang lebih baik dan waktu scanning yang lebih singkat selama 52 detik dibandingkan T1 FSE tanpa BLADE dengan waktu scanning 5 menit 3 detik.


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
MUHAMMAD RIDUAN NUR
Pengarang
MUHAMMAD RIDUAN NUR - Pengarang Utama
Dwi Rochmayanti - First Advisor
Andrey Nino Kurniawan - Second Advisor
Siti Masrochah - First Examiner
Siti Daryati - Second Examiner
NIM
P1337430218036
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
XVII + 104p.: 21 x 29cm.
Dilihat sebanyak
959
Penerbit DIV T. Radiodiagnostik dan Radioterapi Semarang : Semarang.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
MUHAMMAD RIDUAN NUR. (2022).ANALISIS INFORMASI ANATOMI ROTATOR CUFFMRI SHOULDER DENGAN BLADE PADA SEKUENT1 FSE().Semarang:DIV T. Radiodiagnostik dan Radioterapi Semarang

MUHAMMAD RIDUAN NUR.ANALISIS INFORMASI ANATOMI ROTATOR CUFFMRI SHOULDER DENGAN BLADE PADA SEKUENT1 FSE().Semarang:DIV T. Radiodiagnostik dan Radioterapi Semarang,2022.Skripsi D IV

MUHAMMAD RIDUAN NUR.ANALISIS INFORMASI ANATOMI ROTATOR CUFFMRI SHOULDER DENGAN BLADE PADA SEKUENT1 FSE().Semarang:DIV T. Radiodiagnostik dan Radioterapi Semarang,2022.Skripsi D IV

MUHAMMAD RIDUAN NUR.ANALISIS INFORMASI ANATOMI ROTATOR CUFFMRI SHOULDER DENGAN BLADE PADA SEKUENT1 FSE().Semarang:DIV T. Radiodiagnostik dan Radioterapi Semarang,2022.Skripsi D IV



Dirujuk oleh 0 dokumen