Detail Cantuman

Image of HIGIENE SANITASI DEPOT AIR MINUM ISI ULANG DI KECAMATAN PUNGGELAN KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2021

Tugas Akhir DIII

HIGIENE SANITASI DEPOT AIR MINUM ISI ULANG DI KECAMATAN PUNGGELAN KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2021

XML

Depot Air Minum Isi Ulang (DAMIU) merupakan suatu usaha yang melakukan
proses pengolahan air baku menjadi air minum untuk mencukupi kebutuhan air
minum di masyarakat. Masih ditemukan adanya kualitas air minum yang belum
memenuhi syarat, sehingga air minum yang dikonsumsi masyarakat belum terjamin
kualitanya dan dapat menimbulkan penyakit. Tujuan peneilitan yaitu mengetahui
hygiene sanitasi dan kualitas bakterilogis pada air minum pada Depot Air Minum Isi
Ulang (DAMIU) di Kecamatan Punggelan Kabupaten Banjarnegara Tahun 2021.
Jenis penelitiian yang dilakukan bersifat deskriptif untuk memberikan gambaran
hygiene sanitsi Depot Air Minum Isi Ulang (DAMIU) dan kualitas mikrobiologi
terutama bakteriEscherichia Coli pada air minum isi ulang di Kecamatan Punggelan
Kabupaten Banjarnegara.
Hasil penelitian menunjukan bahwa 9 DAMIU (90%) di Kecamatan Punggelan
Kabupaten Banjarnegara menggunakan teknologi desinfeksi/ sterilisasi berupa UV
dan 10 DAMIU (10%) menggunakan RO. Kualitas fisik air baku pada 10 DAMIU 100%
memenuhi syarat yaitu tidak berbau, tidak berwarna dan tidak berasa. 10 DAMIU di
Kecamatan Punggelan Kabupten Banjarnegara 100% menggunakan sumber air
bahan baku dari sumur gali. Penilaian sanitasi DAMIU 90% memenuhi syarat dan
10% tidak memenuhi syarat. Pemeriksaan bakteri Escherichia Coli9 DAMIU (90%)
memenuhi syarat dengan hasil 0/100ml sampel dan 1 DAMIU (10%) tidak memenuhi
syarat dengan hasil 9/100ml sampel.
Kesimpulan dari peneilitan ini adalah air baku DAMIU di Kecamatan Punggelan
Kabupaten Banjarnegara 100% berasal dari sumur gali dan sudah memenuhi
persyaratan fisik tidak berbau, tidak berasa dan tidak berwarna. Pada penilaian
sanitasi dan pemeriksaan bakteriologi Escherichia Coliterdapat 1 DAMIU (10%) tidak
memenuhi syarat. Saran sebaiknya perlu dilakukan perbaikan dan pemeliharaan
tempat pengolahan air minum isi ulang, penyediaan tempat cuci tangan dan tempat
sampah yang tertutup serta pegawai/penjamah lebih disiplin menjaga perilaku dan
higiene perorangan.


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
ALFAT ROFIKA
Pengarang
ALFAT ROFIKA - Pengarang Utama
Yulianto, BE, Spd, M.Kes - First Advisor
NIM
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
xv + 99p.: ill.; 21 x 29cm.
Dilihat sebanyak
1763
Penerbit DIII Sanitasi : Purwokerto.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
ALFAT ROFIKA. (2022).HIGIENE SANITASI DEPOT AIR MINUM ISI ULANG DI KECAMATAN PUNGGELAN KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2021().Purwokerto:DIII Sanitasi

ALFAT ROFIKA.HIGIENE SANITASI DEPOT AIR MINUM ISI ULANG DI KECAMATAN PUNGGELAN KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2021().Purwokerto:DIII Sanitasi,2022.Tugas Akhir DIII

ALFAT ROFIKA.HIGIENE SANITASI DEPOT AIR MINUM ISI ULANG DI KECAMATAN PUNGGELAN KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2021().Purwokerto:DIII Sanitasi,2022.Tugas Akhir DIII

ALFAT ROFIKA.HIGIENE SANITASI DEPOT AIR MINUM ISI ULANG DI KECAMATAN PUNGGELAN KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2021().Purwokerto:DIII Sanitasi,2022.Tugas Akhir DIII



Dirujuk oleh 0 dokumen