Detail Cantuman

Image of ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI (HALUSINASI PENDENGARAN) PADA PASIEN SKIZOFRENIA PARANOID DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH DR. ARIF ZAINUDIN SURAKARTA

Tugas Akhir DIII

ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI (HALUSINASI PENDENGARAN) PADA PASIEN SKIZOFRENIA PARANOID DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH DR. ARIF ZAINUDIN SURAKARTA

XML

Latar belakang: Halusinasi merupakan gangguan persepsi dimana klien mempersepsikan sesuatu yang sebenarnya tidak terjadi dan mengalami perubahan pada fungsi jiwa yang menimbulkan penderitaan pada individual atau hambatan dalam melaksanakan peran sosial dan untuk memperkecil pengaruh tersebut harus diberikan penanganan segera dengan mengontrol halusinasi tersebut yang dilakukan langsung oleh klien itu sendiri secara individu.
Tujuan: Mampu menggambarkan hasil asuhan keperawatan pada klien gangguan persepsi sensori (halusinasi pendengaran) di RSJD dr. Arif Zainudin Surakarta Metode: Metode yang digunakan dalam memberikan asuhan keperawatan menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus untuk mengetahui penerapan asuhan keperawatan halusinasi pendengaran di RSJD dr. Arif Zainnudin Surakarta.
Hasil: Setelah dilakukan asuhan keperawatan jiwa, intervensi masalah halusinasi pendengaran menggunakan empat SP yaitu menghardik, minum obat, bercakap-cakap, dan melakukan kegiatan. Implementasi dilakukan selama 3 hari sesuai dengan intervensi yang sudah dibuat, setelah itu dilakukan evaluasi didapatkan hasil masalah teratasi sebagian.


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
KHOIRUN NISA
Pengarang
KHOIRUN NISA - Pengarang Utama
Cipto, S.Kep., M.H.Kes - First Advisor
Siswoko, S.Kep., Ns., M.H.Kes - First Examiner
Taryatmo, S.Pd., A.Kep., M.Kes - Second Examiner
NIM
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
XIII + 101p.: 20 x 30cm.
Dilihat sebanyak
1102
Penerbit DIII Kebidanan Blora : Blora.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
KHOIRUN NISA. (2022).ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI (HALUSINASI PENDENGARAN) PADA PASIEN SKIZOFRENIA PARANOID DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH DR. ARIF ZAINUDIN SURAKARTA().Blora:DIII Kebidanan Blora

KHOIRUN NISA.ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI (HALUSINASI PENDENGARAN) PADA PASIEN SKIZOFRENIA PARANOID DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH DR. ARIF ZAINUDIN SURAKARTA().Blora:DIII Kebidanan Blora,2022.Tugas Akhir DIII

KHOIRUN NISA.ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI (HALUSINASI PENDENGARAN) PADA PASIEN SKIZOFRENIA PARANOID DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH DR. ARIF ZAINUDIN SURAKARTA().Blora:DIII Kebidanan Blora,2022.Tugas Akhir DIII

KHOIRUN NISA.ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI (HALUSINASI PENDENGARAN) PADA PASIEN SKIZOFRENIA PARANOID DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH DR. ARIF ZAINUDIN SURAKARTA().Blora:DIII Kebidanan Blora,2022.Tugas Akhir DIII



Dirujuk oleh 0 dokumen