Detail Cantuman

Image of STUDI KEPATUHAN PENANGGUNG JAWAB REKAM MEDIS TERHADAP KELENGKAPAN PENGISIAN REKAM MEDIS 24 JAM SETELAH SELESAI PELAYANAN DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN

Tugas Akhir DIII

STUDI KEPATUHAN PENANGGUNG JAWAB REKAM MEDIS TERHADAP KELENGKAPAN PENGISIAN REKAM MEDIS 24 JAM SETELAH SELESAI PELAYANAN DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN

XML

Berdasarkan studi pendahuluan yang telah dilaksanakan dengan sampel sebanyak 30 rekam medis diperoleh hasil bahwa 80% rekam medis 24 jam setelah selesai pelayanan di RSUD Kraton Kabupaten Pekalongan telah terisi lengkap, hal ini belum sesuai dengan standar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kepatuhan PJRM terhadap kelengkapan pengisian rekam medis serta faktor apa saja yang mempengaruhinya.
Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Subjek penelitian adalah tiga orang petugas PJRM dan seorang Kepala Instalasi Rekam Medis. Metode pengumpulan yaitu observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi.
Diperoleh hasil bahwa PJRM sudah patuh namun standar kelengkapan belum tercapai, hal ini disebabkan karena masih terdapat DPJP yang belum patuh. PJRM memiliki pengetahuan yang baik karena berlatar belakang pendidikan D III Rekam Medis. PJRM memiliki sikap yang baik yaitu selalu berusaha mengupayakan kelengkapan rekam medis. PJRM memiliki motivasi baik yang ditinjau dari peningkatan angka capaian kelengkapan yang mulanya sebesar 23% menjadi 90%.


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
OCSADELA AURELLIA PUTRI
Pengarang
OCSADELA AURELLIA PUTRI - Pengarang Utama
Bedjo Santoso - First Advisor
Asharul Fahyudi - First Examiner
Nina Dwi Astuti - Second Examiner
NIM
P1337437119063
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
xiv + 72p.: ill.; 20 x 30cm.
Dilihat sebanyak
628
Penerbit DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang : Semarang.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
OCSADELA AURELLIA PUTRI. (2022).STUDI KEPATUHAN PENANGGUNG JAWAB REKAM MEDIS TERHADAP KELENGKAPAN PENGISIAN REKAM MEDIS 24 JAM SETELAH SELESAI PELAYANAN DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN().Semarang:DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang

OCSADELA AURELLIA PUTRI.STUDI KEPATUHAN PENANGGUNG JAWAB REKAM MEDIS TERHADAP KELENGKAPAN PENGISIAN REKAM MEDIS 24 JAM SETELAH SELESAI PELAYANAN DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN().Semarang:DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang,2022.Tugas Akhir DIII

OCSADELA AURELLIA PUTRI.STUDI KEPATUHAN PENANGGUNG JAWAB REKAM MEDIS TERHADAP KELENGKAPAN PENGISIAN REKAM MEDIS 24 JAM SETELAH SELESAI PELAYANAN DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN().Semarang:DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang,2022.Tugas Akhir DIII

OCSADELA AURELLIA PUTRI.STUDI KEPATUHAN PENANGGUNG JAWAB REKAM MEDIS TERHADAP KELENGKAPAN PENGISIAN REKAM MEDIS 24 JAM SETELAH SELESAI PELAYANAN DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN().Semarang:DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang,2022.Tugas Akhir DIII



Dirujuk oleh 0 dokumen