Detail Cantuman

No image available for this title

Skripsi D IV

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA

XML

Poltekkes Kemenkes Semarang
Jurusan Kebidanan Semarang
Program Studi D IV Bidan Semarang
2020
ABSTRAK
Puji Astuti1, Christin Hiyana 2, Sri Winarsih 3
PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO
TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI
REMAJA
87 hal + 9 Tabel + 2 Bagan + 8 Lampiran
Masa remaja merupakan masa yang penuh keingintahuan yang besar,
petualangan dan tantangan. Permasalahan remaja terkait seksualitas dapat terjadi
karena rendahnya pengetahuan remaja tentang Kesehatan Reproduksi Remaja.
Adapun permasalahan remaja terkait seksualitas yaitu perilaku seksual berisiko,
kehamilan tidak diinginkankan dan penyakit menular seksual. Tujuan penelitian ini
untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan dengan media video terhadap
peningkatan pengetahuan kesehatan reproduksi remaja di SMP Negeri 8 Magelang.
Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 8 Magelang menggunakan quasi
eksperiment dengan menggunakan rancangan one group pretest posttest design.
Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari - Mei 2020. Populasi dalam
penelitian ini adalah siswa kelas 9 SMP Negeri 8 Magelang. Teknik sampel dalam
penelitian ini menggunakan random sampling dengan jumlah responden sebanyak
70 siswa. Data dianalisis dengan uji wilcoxon.
Hasil penelitian terdapat pengaruh penggunaan media video terhadap
peningkatan pengetahuan tentang kesehatan reproduksi remaja pada siswa-siswi
SMP Negeri 8 Magelang (p= 0.000).
Kesimpulan terdapat pengaruh penggunaan media video terhadap
peningkatan pengetahuan tentang kesehatan reproduksi remaja pada siswa-siswi
SMP Negeri 8 Magelang.
Kata Kunci : Remaja, Pendidikan Kesehatan, Video, Pengetahuan Kesehatan
Reproduksi.
1Mahasiswa Program Studi DIV Kebidanan Magelang
2,3Dosen Program Studi DIV Kebidanan Magelang




Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
Puji Astuti
Pengarang
Puji Astuti - Pengarang Utama
Christin Hiyana T.D. S.S.Si.T., M.Kes - First Advisor
NIM
P. 1337424519202
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
xiii, 87 hlm.; 9 Tab.; 2 Bag.; 8 Lamp.
Dilihat sebanyak
933
Penerbit Prodi DIV Kebidanan Magelang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG : Magelang.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
Puji Astuti. (2020).PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA().Magelang:Prodi DIV Kebidanan Magelang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

Puji Astuti.PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA().Magelang:Prodi DIV Kebidanan Magelang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2020.Skripsi D IV

Puji Astuti.PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA().Magelang:Prodi DIV Kebidanan Magelang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2020.Skripsi D IV

Puji Astuti.PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA().Magelang:Prodi DIV Kebidanan Magelang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2020.Skripsi D IV



Dirujuk oleh 0 dokumen