Detail Cantuman

Image of HUBUNGAN JENIS DAN FREKUENSI KONSUMSI JAJANAN KARIOGENIK DENGAN KEJADIAN RAMPAN KARIES
PADA ANAK PRASEKOLAH

Skripsi D IV

HUBUNGAN JENIS DAN FREKUENSI KONSUMSI JAJANAN KARIOGENIK DENGAN KEJADIAN RAMPAN KARIES PADA ANAK PRASEKOLAH

XML

ABSTRAK
Aryani.Ratna, 2020. “Hubungan Jenis dan Frekuensi Konsumsi Jajanan Kariogenik Terhadap Kejadian Rampan Karies Anak Prasekolah”. Skripsi. Jurusan Keperawatan Gigi Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang. Pembimbing : (I) Drg. Endah Aryati E. MDSc (II) Hermien Nugraheni, SKM, M.Kes.
Karies rampan adalah lesi karies yang terjadi cepat, menyebar secara luas dan menyeluruh sehingga cepat mengenai pulpa. Makanan kariogenik adalah makanan yang mengandung fermentasi karbohidrat sehingga menyebabkan penurunan pH plak menjadi 5,5 atau kurang dan menstimulasi terjadinya proses karies.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan jenis dan frekuensi konsumsi jajanan kariogenik terhadap kejadian rampan karies berdasarkan studi kepustakaan/ studi literatur. Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan/ literatur, dengan mereview berbagai sumber untuk menjawab dari rumusan masalah dan tujuan studi yang diusulkan. Sumber data dalam penelitian ini berupa jurnal, catatan/ rekaman diskusi ilmiah, laporan/ kesimpulan seminar dan lain lain sebagainya (literatur primer, sekunder maupun tersier).
Hasil studi menunjukan bahwa jenis jajanan kariogenik yang dapat mengakibatkan rampan karies anak adalah jajanan kariogenik yang berbentuk padat seperti permen , colat dan donat. Frekuensi mengkonsumsi jajanan kariogenik sendiri juga dapat memicu terjadinya rampan karies, mengkonsumsi jajanan kariogenik sebanyak 3-6 kali sehari dapat memicu terjadinya rampan karies
Kata Kunci


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
Drg.Endah Aryati E ,MDSc dan Hermien Nugraheni, SKM, M.Kes,
Pengarang
RATNA ARYANI - Pengarang Utama
NIM
P1337521256029
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
xii + 45 hlm.; Bibli.; Ilus.; 29 cm
Dilihat sebanyak
1362
Penerbit Prodi DIV Keperatan Gigi Semaang : POLTEKKES KEMENKES SEMARANG.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi

Lampiran Berkas

Citation
RATNA ARYANI. (2020).HUBUNGAN JENIS DAN FREKUENSI KONSUMSI JAJANAN KARIOGENIK DENGAN KEJADIAN RAMPAN KARIES PADA ANAK PRASEKOLAH().POLTEKKES KEMENKES SEMARANG:Prodi DIV Keperatan Gigi Semaang

RATNA ARYANI.HUBUNGAN JENIS DAN FREKUENSI KONSUMSI JAJANAN KARIOGENIK DENGAN KEJADIAN RAMPAN KARIES PADA ANAK PRASEKOLAH().POLTEKKES KEMENKES SEMARANG:Prodi DIV Keperatan Gigi Semaang,2020.Skripsi D IV

RATNA ARYANI.HUBUNGAN JENIS DAN FREKUENSI KONSUMSI JAJANAN KARIOGENIK DENGAN KEJADIAN RAMPAN KARIES PADA ANAK PRASEKOLAH().POLTEKKES KEMENKES SEMARANG:Prodi DIV Keperatan Gigi Semaang,2020.Skripsi D IV

RATNA ARYANI.HUBUNGAN JENIS DAN FREKUENSI KONSUMSI JAJANAN KARIOGENIK DENGAN KEJADIAN RAMPAN KARIES PADA ANAK PRASEKOLAH().POLTEKKES KEMENKES SEMARANG:Prodi DIV Keperatan Gigi Semaang,2020.Skripsi D IV



Dirujuk oleh 0 dokumen