Detail Cantuman

Image of PROSEDUR PEMERIKSAAN CT SCAN ABDOMEN
DENGAN KASUS TUMOR INTRA ABDOMEN DI INSTALASI RADIOLOGI RSUD DR. R. SOEPRAPTO CEPU KAB. BLORA

Skripsi D IV

PROSEDUR PEMERIKSAAN CT SCAN ABDOMEN DENGAN KASUS TUMOR INTRA ABDOMEN DI INSTALASI RADIOLOGI RSUD DR. R. SOEPRAPTO CEPU KAB. BLORA

XML

Tehnik pemeriksaan CT Scan abdomen dengan kasus tumor intra abdomen di Instalasi Radiologi RSUD Dr. R. Soeprapto Cepu Kab. Blora yaitu pasien sebelum pemeriksaan melakukan puasa 6-8. setelah itu, pasien minum media kontras watersolube 10 ml yang dicampur 200 ml air diberi pemanis (sirup) sebelum pemeriksaan dan pemberian media kontras water solube 50 ml intra vena secara manual. Menurut teori Hammerstingl(2005), volume media kontras untuk dapat menampakan enhancement yaitu 100 hingga 150 ml dengan mengunakan injektor otomatis. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui teknik pemeriksaan CT Scan abdomen, alasan pemberian media kontras water soluble dengan volume 50 ml intra vena secara manual dan alasan pemasukan media kontras secara manual pada teknik pemeriksaan CT Scan abdomen dengan kasus tumor intra abdomen di Instalasi Radiologi RSUD Dr. R. Soeprapto Cepu Kab. Blora.
Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus, peneliti mengambil data 2 orang pasien dengan kasus tumor intra abdomen. Subyek peneliti adalah 3 orang radiografer, 1 orang dokter radiologi dan 1 orang dokter pengirim yaitu dokter spesialis bedah. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi secara langsung, wawancara mendalam dengan narasumber dan dokumentasi .
Hasil penelitian bahwa teknik pemeriksaan CT Scan abdomen dengan kasus tumor intra abdomen yaitu posisi pasien feet first supine pada meja pemeriksaan. Area scanning pre dan post media kontras dibuat sama yaitu batas atas diagfragma dan batas bawah symphisis pubis. Alasan pemberian media kontras dengan volume 50 ml adalah sudah dapat menampakan enhancement pada tumor abdomen serta alasan pemasukan media kontras secara manual yaitu belum adanya injektor dan efisiensi biaya serta sudah dapat menampakan enhancement pada tumor tersebut


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
Slame
Pengarang
Slamet - Pengarang Utama
Sudiyono - First Advisor
NIM
P1337430218132
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
xv; 79 hlm; illus; 29 cm
Dilihat sebanyak
3454
Penerbit Poltekkes Kemenkes Semarang : Semarang.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
081

Lampiran Berkas

Citation
Slamet. (2019).PROSEDUR PEMERIKSAAN CT SCAN ABDOMEN DENGAN KASUS TUMOR INTRA ABDOMEN DI INSTALASI RADIOLOGI RSUD DR. R. SOEPRAPTO CEPU KAB. BLORA().Semarang:Poltekkes Kemenkes Semarang

Slamet.PROSEDUR PEMERIKSAAN CT SCAN ABDOMEN DENGAN KASUS TUMOR INTRA ABDOMEN DI INSTALASI RADIOLOGI RSUD DR. R. SOEPRAPTO CEPU KAB. BLORA().Semarang:Poltekkes Kemenkes Semarang,2019.Skripsi D IV

Slamet.PROSEDUR PEMERIKSAAN CT SCAN ABDOMEN DENGAN KASUS TUMOR INTRA ABDOMEN DI INSTALASI RADIOLOGI RSUD DR. R. SOEPRAPTO CEPU KAB. BLORA().Semarang:Poltekkes Kemenkes Semarang,2019.Skripsi D IV

Slamet.PROSEDUR PEMERIKSAAN CT SCAN ABDOMEN DENGAN KASUS TUMOR INTRA ABDOMEN DI INSTALASI RADIOLOGI RSUD DR. R. SOEPRAPTO CEPU KAB. BLORA().Semarang:Poltekkes Kemenkes Semarang,2019.Skripsi D IV



Dirujuk oleh 0 dokumen