Detail Cantuman

Image of EFEKTIFITAS MODERN DRESSING DENGAN HIDROGEL NANO PARTIKEL DAUN AFRIKA (VERNONIA AMYGDALINA) TERHADAP JUMLAH KOLONI BAKTERI DAN PENYEMBUHAN LUKA PADA PASIEN LUKA DIABETIK GRADE II

Tesis

EFEKTIFITAS MODERN DRESSING DENGAN HIDROGEL NANO PARTIKEL DAUN AFRIKA (VERNONIA AMYGDALINA) TERHADAP JUMLAH KOLONI BAKTERI DAN PENYEMBUHAN LUKA PADA PASIEN LUKA DIABETIK GRADE II

XML

Latar Belakang: Balutan luka modern dalam sediaan hydrogel dapat membantu proses debridemen
autolitik alami tanpa merusak granulasi jaringan. Hidrogel nano partikel daun Afrika (vernonia
amygdalina) mengandung nutrisi dan senyawa kimia yang mengandung antioksidan, antiinflamasi,
antimikroba untuk menurunkan jumlah koloni bakteri dan penyembuhan luka diabetik grade II.
Tujuan: menganalisis efektivitas modern dressing dengan hydrogel ekstrak daun Afrika terhadap jumlah
koloni bakteri dan penyembuhan luka diabetik grade II.
Metode: Eksperimental dengan rancangan pre test and post test control group design. Subjek dalam
penelitian ini berjumlah 22 responden dengan luka diabetik derajat II . Perawatan luka dengan Hidrogel
Ekstrak Daun Afrika dilakukan 4 hari sekali selama 30-45 menit dalam 21 hari dengan 7 pengukuran jumlah
koloni bakteri menggunakan metode swab dan koloni counter serta penyembuhan luka dengan instrumen
BWAT. Uji analisis menggunakan General Linear Model Reapeted Measure Anova dan Post Hoc
Bonferroni
Hasil: Ada perbedaan penurunan jumlah koloni bakteri antar kelompok ( p=0,036), Ada perbedaan rerata
penurunan jumlah koloni bakteri pseudomonas aeruginosa antar kelompok (p=0.088). Pada kelompok
intervensi, rerata rerata jumlah koloni bakteri SA selama 21 hari turun sebanyak 25x105 CFU/Cm2 dan
kelompok kontrol turun sebanyak 16x104 CFU/Cm2, sedangkan jumlah koloni bakteri PA pada kelompok
intervensi turun sebanyak 39x104 CFU/Cm2 dan kelompok kontrol menurun sebanyak 15x103 CFU/Cm2.
Untuk penyembuhan luka dengan skor BWAT, pada kelompok intervensi dengan hydrogel nanopartikel
daun Afrika skor BWAT menurun sebanyak 13 poin, sedangkan pada kelompok kontrol mengalami
penurunan skor BWAT sebanyak 11 poin.
Kesimpulan: Modern dressing dengan hydrogel ekstrak daun afrika dapat menurunkan jumlah koloni
bakteri SA dan PA, serta mempercepat proses penyembuhan luka diabetik grade II, sehingga dapat
diterapkan dalam pemberian asuhan keperawatan pada pasien dengan luka diabetik grade II.
Kata Kunci: luka diabetik, modern dressing, hydrogel nano partikel daun Afrika, koloni bakteri,


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
Muh. Mardiyono, MNS, PhD dan DR. Dr. Ari Suwondo, MPH
Pengarang
Rolyn Frisca Djamanmona - Pengarang Utama
NIM
P1337420817027
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
141 p.
Dilihat sebanyak
872
Penerbit Keperawatan Magister Terapan Kesehatan : Semarang.,
Edisi
2019
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
Rolyn Frisca Djamanmona. (2019).EFEKTIFITAS MODERN DRESSING DENGAN HIDROGEL NANO PARTIKEL DAUN AFRIKA (VERNONIA AMYGDALINA) TERHADAP JUMLAH KOLONI BAKTERI DAN PENYEMBUHAN LUKA PADA PASIEN LUKA DIABETIK GRADE II(2019).Semarang:Keperawatan Magister Terapan Kesehatan

Rolyn Frisca Djamanmona.EFEKTIFITAS MODERN DRESSING DENGAN HIDROGEL NANO PARTIKEL DAUN AFRIKA (VERNONIA AMYGDALINA) TERHADAP JUMLAH KOLONI BAKTERI DAN PENYEMBUHAN LUKA PADA PASIEN LUKA DIABETIK GRADE II(2019).Semarang:Keperawatan Magister Terapan Kesehatan,2019.Tesis

Rolyn Frisca Djamanmona.EFEKTIFITAS MODERN DRESSING DENGAN HIDROGEL NANO PARTIKEL DAUN AFRIKA (VERNONIA AMYGDALINA) TERHADAP JUMLAH KOLONI BAKTERI DAN PENYEMBUHAN LUKA PADA PASIEN LUKA DIABETIK GRADE II(2019).Semarang:Keperawatan Magister Terapan Kesehatan,2019.Tesis

Rolyn Frisca Djamanmona.EFEKTIFITAS MODERN DRESSING DENGAN HIDROGEL NANO PARTIKEL DAUN AFRIKA (VERNONIA AMYGDALINA) TERHADAP JUMLAH KOLONI BAKTERI DAN PENYEMBUHAN LUKA PADA PASIEN LUKA DIABETIK GRADE II(2019).Semarang:Keperawatan Magister Terapan Kesehatan,2019.Tesis



Dirujuk oleh 0 dokumen