Detail Cantuman

Image of IDENTIFIKASI KOMPONEN PENYEBAB TERJADINYA PENGEMBALIAN PENGAJUAN BERKAS KLAIM BPJS KESEHATAN PASIEN RAWAT INAP DI RSUD DR M ASHARI PEMALANG

Tugas Akhir DIII

IDENTIFIKASI KOMPONEN PENYEBAB TERJADINYA PENGEMBALIAN PENGAJUAN BERKAS KLAIM BPJS KESEHATAN PASIEN RAWAT INAP DI RSUD DR M ASHARI PEMALANG

XML

Pembayaran oleh BPJS Kesehatan dilakukan berdasarkan cara Indonesian Case Based Grups (INA CBG’s). Apabila penggantian biaya klaim dari pihak BPJS Kesehatan tidak tepat waktu maka, dapat mengakibatkan penurunan mutu pelayanan rumah sakit dan kerugian financial rumah sakit, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui komponen penyebab terjadinya pengembalian pengajuan berkas klaim BPJS Kesehatan pasien rawat inap di RSUD Dr M Ashari Pemalang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian survey deskriptif Populasi dari penelitian ini merupakan berkas klaim rawat inap BPJS Kesehatan yang dikembaliakan. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik accidental sampling. Hasil penelitian ini menunjukan komponen penyebab terjadinya pengembalian pengajuan berkas klaim BPJS Kesehatan pasien rawat inap dari aspek kelengkapan administrasi pelayanan terbanyak terdapat pada tidak sesuainya bukti penunjang dan pendukung tindakan. Kemudian komponen penyebab terjadinya pengembalian pengajuan berkas klaim BPJS Kesehatan pasien rawat inap dari aspek ketentuan pelayanan kesehatan terbanyak terdapat pada tidak sesuainya kode diagnosis dan prosedur pada tagihan kode ICD 10 dan ICD 9CM. 1.Perlu dilakukanya sosialisasi penertiban melengkapi rekam medis dan sosialisasi kepada petugas koding apabila terdapat pembaharuan regulasi.

Kata kunci : Komponen penyebab terjadinya pengembalian, berkas klaim,
BPJS Kesehatan
ABSTRACT

If the reimbursement of claim costs from the BPJS Kesehatan is not timely, it can result in a decrease in the quality of hospital services and hospital financial losses, the purpose of this study is to find out the components that cause the return of the filing of BPJS kesehatan claim file inpatients at Dr M Ashari Hospital Pemalang.
This study used a descriptive survey research method. The population of this study was a file of claims for inpatient BPJS Kesehatan that was returned. The sampling technique uses accidental sampling technique.
The results of this study show the components that cause the return of the filing of BPJS Kesehatan claim files. Inpatients' health from the administrative aspects of the most services is found in the incompatibility of supporting evidence and actions. Then the components that cause the return of the submission of BPJS Kesehatan claim file inpatients from the aspect of provision of the most health services are in the incompatibility of the diagnosis code and the procedure for 9CM ICD 10 and ICD code billing. It is necessary to carry out socialization of the control to complete the medical record and socialization to the coding officer if there is a renewal of regulation.

Keywords : Components of the causes of returns, claim files, BPJS Health


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
KHURUN AENI WIJAYANTI
Pengarang
KHURUN AENI WIJAYANTI - Pengarang Utama
Anton Kristijono - First Advisor
NIM
P1337437116074
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
XV + 73 hlm.; Bibl.; ilus.; 18 cm x 29 cm.
Dilihat sebanyak
1413
Penerbit PRODI DIII RMIK : Semarang.,
Edisi
2019
Subjek
Klasifikasi
081

Lampiran Berkas

Citation
KHURUN AENI WIJAYANTI. (2019).IDENTIFIKASI KOMPONEN PENYEBAB TERJADINYA PENGEMBALIAN PENGAJUAN BERKAS KLAIM BPJS KESEHATAN PASIEN RAWAT INAP DI RSUD DR M ASHARI PEMALANG(2019).Semarang:PRODI DIII RMIK

KHURUN AENI WIJAYANTI.IDENTIFIKASI KOMPONEN PENYEBAB TERJADINYA PENGEMBALIAN PENGAJUAN BERKAS KLAIM BPJS KESEHATAN PASIEN RAWAT INAP DI RSUD DR M ASHARI PEMALANG(2019).Semarang:PRODI DIII RMIK,2019.Tugas Akhir DIII

KHURUN AENI WIJAYANTI.IDENTIFIKASI KOMPONEN PENYEBAB TERJADINYA PENGEMBALIAN PENGAJUAN BERKAS KLAIM BPJS KESEHATAN PASIEN RAWAT INAP DI RSUD DR M ASHARI PEMALANG(2019).Semarang:PRODI DIII RMIK,2019.Tugas Akhir DIII

KHURUN AENI WIJAYANTI.IDENTIFIKASI KOMPONEN PENYEBAB TERJADINYA PENGEMBALIAN PENGAJUAN BERKAS KLAIM BPJS KESEHATAN PASIEN RAWAT INAP DI RSUD DR M ASHARI PEMALANG(2019).Semarang:PRODI DIII RMIK,2019.Tugas Akhir DIII



Dirujuk oleh 0 dokumen