Repository Polkesmar sedang dalam proses peningkatan sistem 🚀. Mohon maaf atas ketidaknyamanannya. 🙏 | The Polkesmar Repository is in the process of upgrading the system 🚀. Sorry for the inconvenience. 🙏
logo
Repository
Poltekkes Semarang

Pengelolaan Kasus Hipertermia pada Anak dengan Demam Typhoid di Rumah Sakit Islam Purwokerto

By.  Inka Nur Aini  •  2023
Read
No image available for this title

About this edition

NIM:
P1337420220008
Page count:
50
Published:
2023
Format:
Tugas Akhir DIII
Publisher:
DIII Keperawatan Purwokerto
Language:
Indonesia
Author:

Abstrak


Latar belakang - Hipertermia adalah keadaan suhu tubuh lebih tinggi dari biasanya, suhu tubuh normal adalah 36,5ºC – 37ºC. Akibat dari hipertermia yang tidak tertangani dengan baik dapat menyebabkan suhu tubuh terus meningkat dan dapat berakhir dengan kejang pada penderita hingga epilepsy akibat kerusakan saraf otak. Untuk mengatasinya dapat diberikan Tindakan non medis berupa terapi Teknik seka dengan menggunakan kompres hangat yang bertujuan untuk menurunkan suhu tubuh salah satunya adalah TWS (Tepid Water Sponge).Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui efektifitas TWS sebagai intervensi dalam pemberian asuhan keperawatan pada anak dengan masalah hipertermia.

Metode - Desain yang digunakan adalah studi kasus pada 2 kasus anak dengan masalah hipertermia.

Hasil - Hasil ini diharapkan dapat menjadi studi kasus manajemen hipertermia pada anak. Hasil ini di harapkan dapat menjadi studi kasus manajemen hipertermia pada anak yang kemudian dapat dikembangkan menjadi penelitian dan landasan manajemen hipertermia pada anak.

Kesimpulan – Pengetahuan tentang pengelolaan hipertermia pada anak mengalami perubahan setelah dilakukan tindakan tepid water sponge 

Source: Abstract

Graph of Concepts

Similar collection

Similar collection not available

About the work

Approval date: January 01, 1970

Author

Inka Nur Aini
Pengarang Utama
Profile

Personal Name

Search Inka Nur Aini
Welas Haryati
First Advisor
Profile

Personal Name

Search Welas Haryati
Welas Haryati
Second Advisor
Profile

Personal Name

Search Welas Haryati
Wahyudi
First Examiner
Profile

Personal Name

Search Wahyudi
Welas Haryati
Second Examiner
Profile

Personal Name

Search Welas Haryati
Walin
Chief Examiner
Profile

Personal Name

Search Walin