Repository Polkesmar sedang dalam proses peningkatan sistem 🚀. Mohon maaf atas ketidaknyamanannya. 🙏 | The Polkesmar Repository is in the process of upgrading the system 🚀. Sorry for the inconvenience. 🙏
logo
Repository
Poltekkes Semarang

Pengelolaan Masalah Keperawatan Risiko Infeksi pada Pasien Post Operasi Hernia Inguinalis Lateralis

By.  Helen Elyan Faustina  •  2023
Read
Image of Pengelolaan Masalah Keperawatan Risiko Infeksi Pada Pasien Post Operasi Hernia Inguinalis Lateralis

About this edition

NIM:
P1337420220064
Page count:
39
Published:
2023
Format:
Tugas Akhir DIII
Publisher:
DIII Keperawatan Purwokerto
Language:
Indonesia

PENGELOLAAN MASALAH KEPERAWATAN RISIKO INFEKSI

PADA PASIEN POST OP HERNIA INGUINALIS LATERALIS

Helen Elyan Fautina1), Munjiati2)

1)Mahasiswa Program Studi Keperawatan Purwokerto Program Diploma III

2)Dosen Prodi Keperawatan Purwokerto

Korespondensi : helenfaustina16@gmail.com

Abstrak

Latar Belakang : Hernia yaitu kondisi keluarnya sebagian usus dari rongga perut hingga membentuk tonjolan yang bisa teraba dari luar. Salah satu Tindakan yang dapat dilakukan adalah dengan Tindakan operasi. Salah satu komplikasi yang timbul pada pasien post operasi Hernia Inguinalis Lateralis yaitu Risiko Infeksi dimana pravalensi ILO diperkirakan mencapai sekitar 2,3-18,3% dan merupakan infeksi nosocomial yang paling sering terjadi, terhitung sebesar 38% dari HAI. Dalam mengelola Risiko infeksi yaitu dengan perawatan luka guna mempercepat proses penyembuhan Luka. Tujuan dari Karya Tulis Ilmiah ini adalah menggambarkan dan menguraikan hasil Pengelolaan Masalah Keperawatan Risiko Infeksi Pada Pasien Post Operasi Hernia Inguinalis

Metoda : Metode yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan studi kasus (case study) berupa Asuhan Keperawatan. Sampling yang digunakan meliputi 2 pasien.

Hasil : Masalah keperawatan Risiko Infeksi pada kedua pasien teratasi setelah dilakukan asuhan keperawatan pencegahan risiko infeksi berupa perawatan luka.

Kesimpulan : Pencegahan risiko infeksi dengan perawatan lukadinilai efektifpada kedua pasien dengan tingkat infeksi menurun.

Source: Abstract

Graph of Concepts

Similar collection

Similar collection not available

About the work

Approval date: January 01, 1970

Author

Helen Elyan Faustina
Pengarang Utama
Profile

Personal Name

Search Helen Elyan Faustina
Munjiati
First Advisor
Profile

Personal Name

Search Munjiati
Subandiyo
First Examiner
Profile

Personal Name

Search Subandiyo
Munjiati
Second Examiner
Profile

Personal Name

Search Munjiati
Handoyo
Chief Examiner
Profile

Personal Name

Search Handoyo