Repository Polkesmar sedang dalam proses peningkatan sistem 🚀. Mohon maaf atas ketidaknyamanannya. 🙏 | The Polkesmar Repository is in the process of upgrading the system 🚀. Sorry for the inconvenience. 🙏
logo
Repository
Poltekkes Semarang

Asuhan Kebidanan Komprehensif pada Ny. S Umur 22 Tahun di Puskesmas Wangon I Kabupaten Banyumas

By.  Siti Nurhayati  •  2024
Read
No image available for this title

About this edition

NIM:
P1337424321018
Page count:
75
Published:
2024
Format:
Tugas Akhir DIII
Publisher:
DIII Kebidanan Purwokerto
Language:
Indonesia
Author:

Angka Kematian Ibu dan Bayi di Indonesia masih tinggi. Salah satu penyumbang AKI dan AKB adalah daerah Jawa Tengah. Dinas Kesehatan Kabupaten Banyumas menyebutkan AKI pada tahun 2023 yaitu 2 per 100.000 kelahiran hidup dan AKB tahun 2023 sebesar 17 per 1000 kelahiran hidup. Puskesmas Wangon merupakan salah satu puskesmas di Kabupaten Banyumas yang melakukan upaya penurunan AKI dengan salah satunya diadakan ANC terpadu.

Penulisan Laporan Kasus dalam bentuk studi kasus dengan pendekatan manajemen kebidanan SOAP. Hasil Laporan Kasus diperoleh dari diagnosa G1P0A0 usia kehamilan 38+6 minggu fisiologis, dengan persalinan fisiologis diikuti masa nifas serta neonatus fisiologis dengan tidak ada keluhan.

Pada kehamilan terdapat kesenjangan dalam ukuran LILA ibu. Pada asuhan persalinan ditemukan adanya kesenjangan antara teori dan praktik dalam penggunaan air bersih, penggunaan underpad dan penggunaan umbilical cord clamp. Pada asuhan nifas tidak didapatkan adanya kesenjangan antara teori dan praktik. Pada asuhan bayi baru lahir 6 jam terdapat kesenjangan antara teori dan praktik dalam pemberian Hepatitis B tidak dilakukan setelah 1 jam pemberian Vitamin K1dan lingkar kepala yang kurang dari batas normal.

Kesimpulan dari hasil laporan kasus ini yaitu pada penerapan asuhan kebidanan Ny. S mengalami KEK dan pada By. Ny. S mengalami mikrosefalus. Saran bagi bidan untuk tetap melaksanakan asuhan sesuai dengan standar yang telah ditetapkan dengan memperhatikan keselamatan diri dan asuhan sayang ibu.

Source: Abstract

Graph of Concepts

Similar collection

Similar collection not available

About the work

Approval date: June 14, 2024

Author

Siti Nurhayati
ผู้แต่งหลัก
Profile

Personal Name

Search Siti Nurhayati
Fajaria Nur Aini
First Advisor
Profile

Personal Name

Search Fajaria Nur Aini
Fajaria Nur Aini
Second Advisor
Profile

Personal Name

Search Fajaria Nur Aini
Wanodya Hapsari
First Examiner
Profile

Personal Name

Search Wanodya Hapsari
Fajaria Nur Aini
Second Examiner
Profile

Personal Name

Search Fajaria Nur Aini
Wanodya Hapsari
Chief Examiner
Profile

Personal Name

Search Wanodya Hapsari