Detail Cantuman

No image available for this title

Artikel Dosen

BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN TB PARU DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. M. ASHARI PEMALANG

XML

Latar Belakang : Tuberkulosis paru merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh mycrobacterium tuberculosis, bakteri ini menyerang paru-paru melalui saluran pernapasan. Pasien TB akan mengalami penumpukan sekret hal ini dapat menimbulkan masalah bersihan jalan nafas tidak efektif, jika tidak segera ditangani dapat menyebabkan sel-sel tubuh kekurangan oksigen sehingga mengakibatkan kerusakan permanen pada sel-sel otak dan mengancam nyawa.

Tujuan : Menggambarkan asuhan keperawatan bersihan jalan napas tidak efektif pada pasien TB Paru di RSUD Dr. M. Ashari Pemalang.

Metoda : Menggunakan metode deskriptif dalam bentuk studi kasus. Sampel yang digunakan meliputi dua pasien TB paru dengan masalah bersihan jalan nafas tidak efektif.

Hasil : Setelah di lakukan asuhan keperawatan selama 3 hari, dengan tindakan keperawatan manajemen jalan napas dan dukungan kepatuhan program pengobatan. Kedua pasien mengalami perubahan yaitu kedua pasien tidak sesak nafas dan dapat mengeluarkan sekret dengan batuk efektif.

Kesimpulan : Bersihan jalan napas tidak efektif pada pasien TB paru teratasi setelah dilakukan tindakan manajemen jalan napas.


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
ZALFA AISTASYA WAHYU
Pengarang
NIM
P1337421021043
Bahasa
Deskripsi Fisik
xii, 78 page; Ada ilustrasi: 33cm
Dilihat sebanyak
423
Penerbit DIII Keperawatan Tegal : Semarang.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
ZALFA AISTASYA WAHYU. (2024).BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN TB PARU DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. M. ASHARI PEMALANG().Semarang:DIII Keperawatan Tegal

ZALFA AISTASYA WAHYU.BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN TB PARU DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. M. ASHARI PEMALANG().Semarang:DIII Keperawatan Tegal,2024.Artikel Dosen

ZALFA AISTASYA WAHYU.BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN TB PARU DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. M. ASHARI PEMALANG().Semarang:DIII Keperawatan Tegal,2024.Artikel Dosen

ZALFA AISTASYA WAHYU.BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN TB PARU DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. M. ASHARI PEMALANG().Semarang:DIII Keperawatan Tegal,2024.Artikel Dosen



Dirujuk oleh 0 dokumen