Detail Cantuman

Image of PENGELOLAAN KEPERAWATAN JIWA GANGGUAN KONSEP DIRI : HARGA DIRI RENDAH DAN LATIHAN PENINGKATAN ASPEK POSITIF YANG DIMILIKI PADA PASIEN TN. NK DAN TN. FY DI RUANG IRAWAN WIBISONO RSJD Dr. AMINO GONODOHUTOMO SEMARANG PROVINSI JAWA TENGAH

Tugas Akhir DIII

PENGELOLAAN KEPERAWATAN JIWA GANGGUAN KONSEP DIRI : HARGA DIRI RENDAH DAN LATIHAN PENINGKATAN ASPEK POSITIF YANG DIMILIKI PADA PASIEN TN. NK DAN TN. FY DI RUANG IRAWAN WIBISONO RSJD Dr. AMINO GONODOHUTOMO SEMARANG PROVINSI JAWA TENGAH

XML

ABSTRAK
PENGELOLAAN KEPERAWATAN JIWA GANGGUAN KONSEP DIRI : HARGA DIRI RENDAH DAN LATIHAN PENINGKATAN ASPEK POSITIF YANG DIMILIKI PADA PASIEN TN. NK DAN TN. FY
DI RUANG IRAWAN WIBISONO RSJD Dr. AMINO
GONDOHUTOMO SEMARANG
PROVINSI JAWA TENGAH
MUHAMMAD KHOIRUL FAHMI1, INDAR WIDOWATI2, PETRUS NUGROHO DJOKO SANTOSO3
1) Mahasiswa Prodi DIII Keperawatan Pekalongan
2) Dosen jurusan keperawatan Prodi DIII Keperawatan Pekalongan
Koresponden : m.khoirul.fahmi.31@gmail.com

Latar belakang : Harga diri rendah merupakan perasaan negatif terhadap diri sendiri termasuk kehilangan rasa percaya diri, tidak berharga, tidak berguna, tidak berdaya, pesimis, tidak ada harapan dan putus asa.. Penderita gangguan harga diri rendah ini perlu mendapatkan perawatan agar tidak mengakibatkan permasalahan yang lebih kompleks yaitu dengan latihan peningkatan aspek positif yang dimiliki.
Tujuan : Penelitian ini bertujuan membahas pengelolaan keperawatan jiwa pada pasien Tn. NK dan Tn. FY dengan gangguan konsep diri: harga diri rendah dengan latihan peningkatan aspek positif yang dimiliki.
Metode : Karya Tulis Ilmiah ini menggunakan metode penelitian deskriptif. Penelitian ini menggunakan 2 pasien yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi.
Hasil : Setelah dilakukan tindakan keperawatan latihan peningkatan aspek positif yang dimiliki pasien dengan latihan merapikan tempat tidur, kedua pasien mampu mempraktekan merapikan tempat tidur dengan rapi pada hari ke 3, namun pelaksanaan SP hanya mampu sampai SP 1 Pasien dan Tujuan Khusus (TUK) keenam, hal ini dikarenakan keterbatasan waktu penulis dan tidak ada keluarga yang menjenguk pasien.
Simpulan : Berdasarkan hasil dan pembahasan pada pengelolaan keperawatan jiwa pada pasien Tn. NK dan Tn. FY dengan latihan peningkatan aspek positif ditemukan kesenjangan antara kasus kelolaan pasien dengan teori yaitu pada pengkajian, intervensi, implementasi dan evaluasi.

Kata kunci : keperawatan jiwa, gangguan konsep diri : harga diri rendah, latihan peningkatan aspek positif yang dimiliki.


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
Indar Widowati, S.Kep, Ns, Mkes dan Petrus Nugroho DS, S.Kp, MMR
Pengarang
Muhammad Khoirul Fahmi - Pengarang Utama
NIM
P1337420317024
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
170
Dilihat sebanyak
1020
Penerbit Prodi DIII Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG : PRODI III KEPERAWATAN PEKALONG.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi

Lampiran Berkas

Citation
Muhammad Khoirul Fahmi. (2020).PENGELOLAAN KEPERAWATAN JIWA GANGGUAN KONSEP DIRI : HARGA DIRI RENDAH DAN LATIHAN PENINGKATAN ASPEK POSITIF YANG DIMILIKI PADA PASIEN TN. NK DAN TN. FY DI RUANG IRAWAN WIBISONO RSJD Dr. AMINO GONODOHUTOMO SEMARANG PROVINSI JAWA TENGAH().PRODI III KEPERAWATAN PEKALONG:Prodi DIII Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

Muhammad Khoirul Fahmi.PENGELOLAAN KEPERAWATAN JIWA GANGGUAN KONSEP DIRI : HARGA DIRI RENDAH DAN LATIHAN PENINGKATAN ASPEK POSITIF YANG DIMILIKI PADA PASIEN TN. NK DAN TN. FY DI RUANG IRAWAN WIBISONO RSJD Dr. AMINO GONODOHUTOMO SEMARANG PROVINSI JAWA TENGAH().PRODI III KEPERAWATAN PEKALONG:Prodi DIII Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2020.Tugas Akhir DIII

Muhammad Khoirul Fahmi.PENGELOLAAN KEPERAWATAN JIWA GANGGUAN KONSEP DIRI : HARGA DIRI RENDAH DAN LATIHAN PENINGKATAN ASPEK POSITIF YANG DIMILIKI PADA PASIEN TN. NK DAN TN. FY DI RUANG IRAWAN WIBISONO RSJD Dr. AMINO GONODOHUTOMO SEMARANG PROVINSI JAWA TENGAH().PRODI III KEPERAWATAN PEKALONG:Prodi DIII Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2020.Tugas Akhir DIII

Muhammad Khoirul Fahmi.PENGELOLAAN KEPERAWATAN JIWA GANGGUAN KONSEP DIRI : HARGA DIRI RENDAH DAN LATIHAN PENINGKATAN ASPEK POSITIF YANG DIMILIKI PADA PASIEN TN. NK DAN TN. FY DI RUANG IRAWAN WIBISONO RSJD Dr. AMINO GONODOHUTOMO SEMARANG PROVINSI JAWA TENGAH().PRODI III KEPERAWATAN PEKALONG:Prodi DIII Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2020.Tugas Akhir DIII



Dirujuk oleh 0 dokumen