Detail Cantuman

Image of TINJAUAN PROSEDUR PELEPASAN INFORMASI REKAM MEDIS DALAM MENJAMIN KERAHASIAAN PASIEN KEPADA PIHAK ASURANSI  DI RSUD R.A KARTINI JEPARA

Tugas Akhir DIII

TINJAUAN PROSEDUR PELEPASAN INFORMASI REKAM MEDIS DALAM MENJAMIN KERAHASIAAN PASIEN KEPADA PIHAK ASURANSI DI RSUD R.A KARTINI JEPARA

XML

Informasi rekam medis harus di jaga kerahasiaannya oleh dokter dan tenaga kesehatan terkait lainnya terutama dalam proses pelepasan informasi rekam medis kepada pihak asuransi, maka diperlukan tata cara pelepasan informasi yang terstruktur, yaitu dengan permintaan tertulis kepada pimpinan rumah sakit Berdasarkan studi pendahuluan, pada bulan April 2019 terdapat 24 permintaan pelepasan informasi untuk asuransi dan tidak melampirkan permintaan tertulis kepada direktur rumah sakit. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui gambaran prosedur pelepasan informasi kepada pihak asuransi.

Jenis penelitian berupa desktriptif kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan wawancara. Subyek penelitian ini adalah petugas pelepasan informasi, petugas assembling, manajemen unit rekam medis dan sebagian proses pelepasan informasi rekam medis. Analisa data yang digunakan yaitu teknik analisa non statistik.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa prosedur pelepasan informasi rekam medis kepada pihak asuransi di RSUD R.A Kartini Jepara sudah sesuai teori namun belum sesuai dengan SPO, ada beberapa prosedur yang tidak sesuai dengan pelaksanaannya. Persyaratan yang harus dipenuhi masih kurang kelengkapannya dan belum sesuai teori. Prosedur pengambilan hasil pelepasan informasi sudah sesuai dengan SPO yang berlaku dan pernyataan responden.


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
Edy Susanto, SH, S.Si, M.Kes
Pengarang
SALMA ROSYADA - Pengarang Utama
NIM
P1337437116071
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
xii + 54 hlm.; Bibl.; Ilus.; 20 cm
Dilihat sebanyak
1047
Penerbit Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG : Semarang.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
NONE

Lampiran Berkas

Citation
SALMA ROSYADA. (2019).TINJAUAN PROSEDUR PELEPASAN INFORMASI REKAM MEDIS DALAM MENJAMIN KERAHASIAAN PASIEN KEPADA PIHAK ASURANSI DI RSUD R.A KARTINI JEPARA().Semarang:Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

SALMA ROSYADA.TINJAUAN PROSEDUR PELEPASAN INFORMASI REKAM MEDIS DALAM MENJAMIN KERAHASIAAN PASIEN KEPADA PIHAK ASURANSI DI RSUD R.A KARTINI JEPARA().Semarang:Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2019.Tugas Akhir DIII

SALMA ROSYADA.TINJAUAN PROSEDUR PELEPASAN INFORMASI REKAM MEDIS DALAM MENJAMIN KERAHASIAAN PASIEN KEPADA PIHAK ASURANSI DI RSUD R.A KARTINI JEPARA().Semarang:Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2019.Tugas Akhir DIII

SALMA ROSYADA.TINJAUAN PROSEDUR PELEPASAN INFORMASI REKAM MEDIS DALAM MENJAMIN KERAHASIAAN PASIEN KEPADA PIHAK ASURANSI DI RSUD R.A KARTINI JEPARA().Semarang:Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Semarang POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2019.Tugas Akhir DIII



Dirujuk oleh 0 dokumen