Detail Cantuman

Image of ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU POST PARTUM SECTIO CAESAREA DENGAN FOKUS STUDI RISIKO TINGGI INFEKSI DI RUANG CEMPAKA RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN

Tugas Akhir DIII

ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU POST PARTUM SECTIO CAESAREA DENGAN FOKUS STUDI RISIKO TINGGI INFEKSI DI RUANG CEMPAKA RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN

XML

Sectio caesarea merupakan suatu persalinan buatan, dimana janin dilahirkan melalui
insisi pada dinding perut dan dinding rahim. Sectio caesarea ini memiliki beberapa risiko, salah
satunya risiko tinggi infeksi. Risiko infeksi merupakan keadaan dimana seseorang mengalami
peningkatan risiko terserang organisme patogenik . karya tulis ilmiah ini bertujuan
Mendeskripsikan asuhan keperawatan ibu post partum sectio caesarea dengan fokus studi risiko
tinggi infeksi di Ruang Cempaka RSUD Kraton Kabupaten Pekalongan. Jenis penelitian adalah
deskriptif dengan menggunakan metode pendekatan studi kasus. Subjek penelitian adalah dua
orang klien, yang merupakan post partum sectio caesarea. Pengambilan data dilakukan selama tiga
hari. Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 3x 24 jam, klien tidak mengalami infeksi atau
masalah belum menjadi aktual.
Kata Kunci: Sectio Caesarea, Risiko Tinggi Infeksi


Informasi Detail

Pernyataan Tanggungjawab
Maslahatul Inayah, S.Kep., Ns., M.Kes DAN Afiyah Sri Harnany, A.Kep, M.Si
Pengarang
Ummi Sa’diyah - Pengarang Utama
NIM
P1337420315067
Bahasa
Indonesia
Deskripsi Fisik
ix, ; 60 hlm.; 21 x 29 cm
Dilihat sebanyak
219
Penerbit Prodi VI Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG : PRODI DIII KEPERAWATAN PEKALON.,
Edisi
Subjek
Klasifikasi
081

Lampiran Berkas

Citation
Ummi Sa’diyah. (2018).ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU POST PARTUM SECTIO CAESAREA DENGAN FOKUS STUDI RISIKO TINGGI INFEKSI DI RUANG CEMPAKA RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN().PRODI DIII KEPERAWATAN PEKALON:Prodi VI Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

Ummi Sa’diyah.ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU POST PARTUM SECTIO CAESAREA DENGAN FOKUS STUDI RISIKO TINGGI INFEKSI DI RUANG CEMPAKA RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN().PRODI DIII KEPERAWATAN PEKALON:Prodi VI Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2018.Tugas Akhir DIII

Ummi Sa’diyah.ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU POST PARTUM SECTIO CAESAREA DENGAN FOKUS STUDI RISIKO TINGGI INFEKSI DI RUANG CEMPAKA RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN().PRODI DIII KEPERAWATAN PEKALON:Prodi VI Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2018.Tugas Akhir DIII

Ummi Sa’diyah.ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU POST PARTUM SECTIO CAESAREA DENGAN FOKUS STUDI RISIKO TINGGI INFEKSI DI RUANG CEMPAKA RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN().PRODI DIII KEPERAWATAN PEKALON:Prodi VI Keperawatan Pekalongan POLTEKKES KEMENKES SEMARANG,2018.Tugas Akhir DIII



Dirujuk oleh 0 dokumen